Kewirausahaan berasal dari kata entrepreneur,
menurut savari (1723) dalam bukunya yang terkenal “kamus dagang “ Enterprenur
adalah orang yang membeli barang dengan Harga Pasti meskipun ornag itu belum
mengetahui berapa harga barang ( guna
ekonomi ) itu akan di jual .
Untuk lebih mendalami pengertian kewirausahan
maka berikut ini akan dipaparkan berbagai pandangan mengenai kewirausahaan.
a.
Kewirausahaan
adalah suatu proses seseorang guna mengejar peluang-peluang memenuhi kebutuhan
dan keinginan melalui inovasi tanpa memperhatikan sumber daya yang mereka
kendalikan.(Robin, 1996)
b.
Dalam lampiran
instruksi presiden nomor 4 tahun 1995 tentang gerakan nasional memasarakatkan
dan membudayakan kewirausahaan (GNMMK) Kewirausahaan adalah semangat sikap
prilaku dan kemamapuan seseorang dalam menangani usha atau kegiatan yang
mengarah pada upaya cara kerja, teknologi dan produk baru dengan meningkatkan
efesiensi dlam rangkan memberikan
pelayan lebih baik dan keuntungan yang lebih besar.
c.
Kewirausahaan
adalah proses untuk menciptakn tambahan kemakmuran
d.
Kewirausahaan
adalah proses menciptak sesuatu yang lain dengan menggunakan waktu dan kegiatan
disertai modal jasa dan resiko , serta menerima balas jasa, kepuasan dan
kebebasan pribadi
Kewirausahaan
adalah tanggapan terhadap peluang usaha yang terungkapa dalam seperangkat
tindakan membuahkan hasil berupa organisasi usaha yang melembaga produktip dan
inovatip.kewirausahaan bersangkuatan dengan kemapuan seseorang untuk menciptkan
lapangan pekerjaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
kasih komentar anda di sini